65

Mengenal perangkat Komputer dengan Computer Hardware Chart

Computer hardware chart

Apakah anda tahu jenis setiap perangkat keras (hardware) yang ada di Komputer atau Laptop ? Saya yakin sedikit sekali yang tahu. Nah, bagi teknisi komputer atau orang yang ingin sekedar belajar tentang berbagai hardware komputer, saat ini akan lebih mudah dengan adanya Computer Hardware Chart.

Gambar ini menyertakan berbagai hardware, foto yang cukup jelas dan tipenya. Berikut screenshot-nya.

Computer_hardware_poster

Computer Hardware Chart dibuat oleh salah satu user di DeviantArt, dengan menyertakan contoh masing-masing perangkat seperti : Hard Drives / Hardisk (HDD), Memori (RAM), berbagai macam Port, Socket CPU, Power Connector dan sebagainya

Untuk gambar (poster) lebih detailnya, silahkan langsung mengunjungi Computer Hardware Poster dan pilih link download bagian kiri. Karena gambar yang cukup banyak dan detail, maka sebaiknya langsung simpan saja gambarnya (tidak di buka melalui web browser), mengingat ukurannya cukup besar, sekitar 24 MB (4320×6120 pixel). Klik kanan link Download dan pilih Save link as.

download_link

Jika ukuran 24 MB (high resolution) terlalu besar, alternatifnya bisa mencoba download ukuran yang sudah saya kecilkan menjadi sekitar setengahnya ( 2000×2833 pixel), dengan ukuran hanya sekitar 928 KB saja, Download disini

Meskipun belum semua hardware dimasukkan, tetapi untuk saat ini diagram tersebut sudah cukup untuk mewakili mayoritas perangkat komputer. Dan diagram ini cukup bermanfaat sebagai referensi, baik bagi pemula atau orang yang sering berkecimpung di dunia hardware Komputer.

ebsoft via lifehacker

ebta

65 Comments

  1. Pas cuma numpang lewat kesini eeh ada artikel baru.,
    Tak unduh langsung softwarenya, buat koleksi. Thanks.. 😀

  2. Syukron katsiron, terima kasih banyak.
    Sungguh suatu ilmu yang bermanfaat bagi semua, semoga Allah Subhanahu Wata’ala membalas kebaikan Kang Ebta beserta Keluarga.

  3. Thanks mas ebta atas infonya, terkadang sy TS, di kantor cukup kewalahan juga jika banyak rekan2x kantor yg slalu bertanya tentang hal yg sma mengenai hardaware laptop maupun pc, skrng sy akan tempelkan sja gambarnya spya mereka bisa liat sendri bentuk harware yg ingin mereka liat.

  4. hmm.. bener juga banyak yg gak tahu. gambar di atas aja ada yang aku gak tahu itu apaan…

  5. mantap,,, he.he,,, bagus bwt nambah wawasan mengenai hardware pc/laptop seandainya susah cari driver/chip komputer,, trims mas eb

  6. Thx berat nih mas…ini sangat saya perlukan,terutama saya tukang oprek komputer….atur nuhun !!!

  7. Asslamu’alaikum.
    afwan mas, saya minta bantuan.
    saya lagi butuh Mx One, tapi di artikel bahasan ttg Mx One mas Ebta, download-nya error. apakah Mx One sekarang masih bisa di-download lagi?
    Jazakallah khoiron katsir.

  8. Pingback: Mengenal perangkat Komputer dengan Computer Hardware Chart … | Bisnis Online
  9. web iklan murah script ringan 399ribu include domain hosting

    ilmunya matep , thankyu maz…

  10. Lumayan bisa nambah” ilmu tentang perkomputerisasi …Trims

  11. terima kasih atas infonya bang ebta..postingan kaya gini yg saya tunggu2…..

  12. Asslamualikum mas ebta, wah tambah ilmu lagi. mas saya mau nanya lebih baik untuk slot memory jika ada dua, diisi semua dengan memory atau hanya satu memory saja. misalnya 512 tapi hanya satu slot/keping, atau 256 tapi 2 slot/keping? makasi ya mas. maksudnya lebih bagus yg mana gitu…
    oiya mas, setiap info yg mas ebta kirimkan ke emil saya kok selalu teridentifikasi sebagai spam?
    sama minta ijin mas, web anda saya masukkan dlm facebook saya biar temen2 saya tau kalu web anda adalah salah satu web faforit saya. n saya mau rekomendasikan pd temen2 saya. bolehkan mas ebta????

  13. Informasi yg disajikan di blog ini lumayan menambah ilmu ttg hardware komputer.


  14. Deprecated: Function create_function() is deprecated in /var/www/html/ebsoft.web.id/wp-content/plugins/wp-spamshield/wp-spamshield.php on line 1961

    Assalamu’alaikum.
    Mas Ebta, koq e-m@ail ku udah beberapa hari ni ga dibalas????

    Dari Sams Palangka Raya Kalteng.

  15. saya bukan anak komputer tapi saya mw tahu komputer,,ajarin lagi ya dengan artikel nya.


  16. Deprecated: Function create_function() is deprecated in /var/www/html/ebsoft.web.id/wp-content/plugins/wp-spamshield/wp-spamshield.php on line 1961

    @admin: cma mau berbagi ilmu ja nih, bukan niat buat ngerebut coment, hihi..
    @arib: klu mobonya support ram dual channel mending pake yang dua ram tapi ramnya sendiri juga mesti kompatibel. keuntungannya pemrosesan data lebih cepat karena melalui jalur yang lebih besar..
    *note: kalau kurang atau da yang salah mohon maaf dan mohon pembenarannya.. ^_^

  17. Kalau tidak salah, Tune Up Utilities juga menyertakan fitur cek hardware, lewat Tune Up System Information. Cukup lengkap, walau tidak disertai gambar.

  18. Top., lebih mudah memahami karena disertai ilustrasi yg cukup jelas..


  19. Deprecated: Function create_function() is deprecated in /var/www/html/ebsoft.web.id/wp-content/plugins/wp-spamshield/wp-spamshield.php on line 1961

    @arib: sama-sama pak ^_^

  20. makasih bang info hadware nya krn telah menambah ilmu bagi saya sebagai pemula di bidang komputer

  21. makasih……bos infonya banyak bermanfaat untuk ku..minta ijin download

  22. mas Komputer saya kan Fan CPU nya eror kayanya over heating itu hrs diganti atau bagaimana yah mas. Kalau harus ganti saya beli Fan CPU nya kira2 dimana yg bagus dan murah yah mas?
    Terima kasih

  23. Mas ebta ato siapa aj aku mau tanya.. Procecor celeron D tu udah pentium 4 blm sih? Terus berapa tingkatan di bawah dual core? Tolong bantu jawabanya ya..


  24. Deprecated: Function create_function() is deprecated in /var/www/html/ebsoft.web.id/wp-content/plugins/wp-spamshield/wp-spamshield.php on line 1961

    @Firmancesco: sedikit yang saya tau pak, celeron ma pentium kan udah beda kelas pak, walaupun masih keluarga intel.
    Terus kalau tingkatan itu diliat dari sisi pa dulu pak?
    ^_^


  25. Deprecated: Function create_function() is deprecated in /var/www/html/ebsoft.web.id/wp-content/plugins/wp-spamshield/wp-spamshield.php on line 1961

    @andry
    celeron tu dah p4 blm? Maksudny tingkatan qualitasny pak..


  26. Deprecated: Function create_function() is deprecated in /var/www/html/ebsoft.web.id/wp-content/plugins/wp-spamshield/wp-spamshield.php on line 1961

    @andri
    thanks atas jwbny mas., aku dah agak paham ni.

  27. saya suka sekali dengan komputer, tapi… karan say baru pemula jadi… masih perlu mengingat komponen-komponennya, dengan ad nnya media ini sangat membantu saya untuk pemula, terima kasih


  28. Deprecated: Function create_function() is deprecated in /var/www/html/ebsoft.web.id/wp-content/plugins/wp-spamshield/wp-spamshield.php on line 1961

    @Abi Nadia
    jazakallah khoiron

    @Dey
    Iya, lebih praktis

    @aljauherey
    link ini apakah sudah dicoba ?
    http://www.mxone.net/en/

    @arib
    wa’alaikumsalaam
    satu slot saja 512 MB, agar kedepan jika ingin di upgrade lebih mudah.. kecuali kalau RAM khusus dual channel..
    Iya, masukkan alamat email saya ke daftar email agar tidak di anggap sebagai spam…
    Iya silahkan dimasukkan… terimakasih

    @sams
    iya, sekitar 2 minggu ini hampir tidak ngurusi blog, komentar dan juga email.. coba dikirim ulang saja.

    @dewi
    iya diganti.. CPU AMD Atau Intel ?
    di toko accesories komputer seharusnya ada kok..

    @Firmancesco
    Celeron memang keluarga Pentium tetapi seperti dijelaskan dengan cache memory yang biasanya jauh lebih kecil sehingga sering terasa lambat…
    Kualitas biasanya masih dibawahnya..

  29. Sip mas Ebta… dah bisa saya dunlud…
    Jazakallah khoiron..

  30. Kalo boleh ebsoft web id dibikin versi chm nya jadi bagi yang online nya nggak mesti bisa juga belajar di PC yang offline

  31. hai…..
    gua cmn mau nyari perangkt komputer yng lengkap soalnya gw ada tugas gimana caranya yaaa…..

  32. Thanks Mas Infonya..
    Saya jg blom tau banyak ni ttg hardware…

  33. thanks, infonya buat nambah nambah pengetahuan soal hardware

  34. hihihihihi…liat gambar nya bingung…hihih bisss banyak bgt yachhhh…

    numpang lewat aja mas…

    thanksss yaa


  35. Deprecated: Function create_function() is deprecated in /var/www/html/ebsoft.web.id/wp-content/plugins/wp-spamshield/wp-spamshield.php on line 1961

    @Tri M
    Iya ada rencana seperti itu, sebenarnya saya juga ingin komenar-komentarnya masuk, tetapi belum menemukan program untuk membuatnya secara otomatis…

  36. siiip pak bos,mantep ni infonya……

    ijin numpang lewat buat ke TKP—->>

Comments are closed.